Sempat Akan Diusir, Sekelompok Kucing Liar Museum China Berhasil Diselamatkan para Netizen

Seorang ibu memprotes agar kucing liar yang menjadi maskot kebanggan museum diusir. Aksi ini digagalkan oleh para netizen yang mencintai kucing tersebut. Setelah sebelumnya sempat dikabarkan akan diusir, kucing-kucing liar penunggu museum Beilin Xi’an, China kini bisa menikmati indahnya rumah mereka dengan bernafas lega dan bersantai ria. Kucing yang telah lama menghuni wilayah tersebut, pekan … Read more

Kucing ini Selalu Berlari Menghampiri Pemiliknya Ketika Pemiliknya Bernyanyi

Setiap kali Marriane bernyanyi, Sunny langsung datang dan berlari menghampirinya. Kucinglucu.net – Sunny adalah seekor kucing kecil. Dia ditemukan oleh suami Marriane Kane disebuah gurun di Arab Saudi.  Dia yang ditinggalkan ibunya mengharuskannya menjalani panas dan kerasnya hidup di gurun seorang diri. Beruntung suami Marriane  melihat Sunny dan membawanya pulang ke rumah. Tapi yang menarik … Read more

Princess : Kasih Sayang Ibu Sepanjang Masa

Kasih sayang ibu tak kenal batas. Princess tetap mengasuh anaknya meski ia mengalami kelumpuhan pada kaki belakangnya yang disebabkan ulah manusia. Kucinglucu.net – Princess, seekor ibu  kucing berwarna kaliko ini harus rela mengalami kelumpuhan pada kaki belakangnya. Meski demikian, tidak ada yang mampu menghentikan dan  menghalangi kasih sayang untuk anak-anaknya. Dengan lemah Princess tetap berusaha … Read more

Ini Manfaat Berinteraksi dengan Kucing

Salah satu manfaat merawat kucing adalah membuat pemiliknya bisa terhindar dari stress berat

Di dalam kehidupan sehari – hari tentunya manusia tidak dapat lepas dari hubungan antara satu dengan yang lainnya, entah sekedar bertukar pikiran atau bantu membantu satu sama lainnya. Tetapi karena adanya emosi dan ego masing-masing interaksi terkadang tak berjalan lancar seperti yang diharapkan. Itulah terkadang yang membuat seseorang lebih memilih berintraksi dengan hewan peliharaannya seperti … Read more

Sayangnya Kucing: Sebuah Kisah Cinta dan Kesetiaan

Pelajari Sedikit Tentang Kucing Pecinta Kucing Kucing Pecinta Kucing adalah salah satu ras kucing domestik yang sangat terkenal di dunia. Mereka dikenal dengan kepribadian yang manja, penuh kasih, dan sungguh-sungguh disayangi oleh banyak orang. Kucing ini termasuk salah satu jenis kucing yang memiliki karakter unik. Tubuh mereka berukuran kecil hingga sedang dengan bulu yang tebal … Read more

Review Lengkap CouCou; Makanan Kucing dan Anjing Level Premium

Makanan Sehat untuk Kesayangan Kucinglucu.net – Sudah tahu belum? Baru-baru ini, ada produk makanan kucing dan anjing yang baru saja rilis di Indonesia, lho! Merk ini bernama Coucou. Dari segi tampilan kemasannya, produk ini tampak estetik dan eksklusif. Namun, yang lebih menariknya lagi adalah bahan-bahan makanan dan proporsi nutrisi yang digunakan. Sebagai penyayang kucing, kamu … Read more

Yuk Dukung Gerakan 1Kg Dry Food per Bulan

Jika sobat Kucing Lucu adalah pecinta kucing sejati, maka sebaiknya ikut gerakan 1kg dry food per bulan. Tidak peduli kucing kampung, ras, domestik, semua kucing sama saja karena kita semua cinta kucing. Adalah sebuah gerakan yang diawali oleh seorang Abu Cetta bersama istrinya yang keduanya sangat mencintai kucing. Istri Abu Cetta curhat kepada teman-teman pecinta … Read more

13 Photo Kucing Sebelum dan Sesudah Diadopsi, Beda Banget !!

Foto kucing sebelum dan sesudah diadopsi.

Photo kucing sebelum dan sesudah diadopsi ini mengajarkan betapa pentingnya uluran tangan kita. Kucinglucu.net – Kucing merupakan hewan peliharaan sekaligus teman yang menggemaskan. Karena tingkahnya yang lucu, kehadirannya selalu bisa menghibur sekaligus menjadi mood booster. Nggak heran, mereka menjadi binatang yang paling banyak dipelihara selain anjing. (Baca juga: Kisah Haru Bocah dan Kucing dengan Kelainan Mata … Read more

5 Kucing Menggemaskan ini Tetap Ceria Meski Memiliki Keterbatasan Fisik

Siapin tissue ya !. Kamu mungkin bakal terharu melihat 5 kucing menggemaskan ini. Kucinglucu.net – Seperti yang kita tahu, kucing adalah hewan yang lucu dan menggemaskan. Tak jarang mereka selalu bisa menghibur dan mengagetkan kita dengan berbagai aksinya. Namun tidak semua kucing terlahir dengan keberuntungan. Beberapanya ada yang terlahir menjadi kucing jalanan atau ada juga … Read more